Bagaimana Caranya Memaknai Natal?
Natal adalah berita sukacita yang menceritakan kepada kita bahwa Tuhan Allah datang mengunjungi umatnya, berbicara dalam bahasa manusia dan tinggal bersama-sama dengan mereka.
Untuk apa Dia datang? Agaknya tulisan ini akan sangat panjang jika semuanya dijabarkan di sini. SINGKATNYA Dia adalah Adam yang Kedua. Adam yang pertama bermula dari makhluk …..
Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal.
Hanya orang yang telah mengenal pengampunan yang dapat mengerti bagaimana mengampuni orang lain. Hanya orang yang telah menerima pengampunan dosa-dosanya yang bisa memaknai Natal di dalam hidupnya.