Yang ingin bijaksana harus menghormati TUHAN.  Yang paling penting dalam kebijaksanaan adalah menghormati TUHAN. Bagaimana kita bisa menghormati TUHAN?
1. Percaya existensi TUHAN dibuktikan dengan sikap Hormat dan Taat. Takut akan Tuhan cerminan percaya akan Tuhan. Orang atheis tidak percaya Tuhan, lebih menekankan hubungan horizontal, Humanism.
Dalam Hubungan yang Horizontal saja menepis keterkaitan TUHAN dalam perputaran kehidupan ini. Tetapi dalam konteks percaya kepada Tuhan bukan hanya hubungan Horizontal yang ditemukan di dalamnya, melainkan hubungan Vertikal juga.
King Solomon Raja Salomo, yang terkenal bijaksana itu, memperoleh hikmat karena ia mengasihi, menghormati dan menaati Tuhan.

2. Baik2lah menggunakan kesempatan (waktu)
Dalam Surat Ef. 5:16a: Menggunakan kesempatan yang ada melalui ibadah, pelayanan, persembahan. Tambah usia “jatah hidup” berkurang.
Terorist menggunakan perhitungan wakyu detik demi detik untuk menghancurkan, merusak dan menghancurkan. Seharusnya umat Kristen dalam keadaan sebaliknya tidak boleh kalah tentunya dalam menggunakan waktu2 ini untuk kesejahteraan bagi banyak orang.

Coba simak lagu berikut.

3. Berusaha Mengerti Kehendak Tuhan.
Ini langkah pribadi. Sama seperti orang yang lapar harus makan. Tidak dapat diwakilkan.
Janganlah bodoh, tapi berusahalah  Ef 5. 17
Orang yang arif tetap belajar, mencari kehendak Tuhan dalam hidupnya. Walaupun sudah “tahu”

Ketika aku harus memilih..